Select Page

Kami mengadakan Program Kerjasama dengan DKM dan Panitia Qurban dalam pengadaan Hewan Qurban 1446 H/ 2025 M 

Kami menyambut dengan senang hati kepada semua Pengurus Masjid, Pengurus Mushola, dan Panitia Qurban di perusahaan baik institusi pemerintah maupun swasta seluruh Indonesia yang mau bekerjasama dengan Kami dalam pengadaan Hewan Qurban. Dengan niatan mengharapkan keberkahan Ibadah Idul Qurban 1446 H, kami siap mengadakan hewan Qurban Sapi dan Domba yang berkualitas sesuai dengan ketentuan yang syariah dan dengan harga dijamin dibawah pasaran. Kami berikan fee kepada panitia setiap sapi dan domba yang berhasil terjual.

Pemeliharaan Domba Metode Kandang

Pemeliharaan Sapi Metode Kandang

Pemeliharaan Domba Metode Angon

Tentang Kami

Pengembangan usaha kami berfokus menjadi supplier Hewan Ternak Sapi dan Domba. 

Kami berkomitmen menjadi salah satu ikon peternakan di Kabupaten Indramayu. Oleh karena itu Latansa Farm dan Sanca Farm diberikan kepercayaan sebagai  Koordinator Kelompok Ternak diwilayah Blok Ciselang Desa Cikawung Kec. Terisi, Kabupaten Indramayu.

Upaya Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Hewan Ternak

Upaya peningkatan kapasitas kami adalah terus membangun jaringan dengan para peternak agar tercipta ekosistem yang saling mendukung dan berkelanjutan dalam rangka memenuhi kebutuhan pasar domestik, antar kota dan luar negeri.

Upaya menjaga kesehatan Hewan Ternak untuk Sapi kami berikan obat dan vitamin sebagai berikut : Infavit AD3E, Infalgin-150, Penstrep 30/20 Inj, Dexafin Inj, Bcomplex, Busanex, Infatrim Inj, Cardiofit, Protonic ATP, Limoxin-200, Ext-Gas. dan untuk Domba Vetoxyla – Obat injeksi Obat Luka & Infeksi Kulit Obat Cacing,Albenmas, Cardiofit Vitamin Injectamin

Multivitamin Bcomplex S Superwonder Dedak, Kalsium Mineral premix, Limoxin-25 Spray, Limoxin-200 Biodin, SulfaPros Inj, Calcipros Inj, Proxyvet Inj, Hematodin, Sulprodon, Biopros Tp Inj, Intracin-10s. Berikut jenis pakan yang diberikan :

  1. Pakan inti konsentrat, onggok, dan ampas tahu.
  2. Hijauan pakcong.
  3. Rambanan endigofera, kaliandra, daun pisang, daun nangka, daun dan batang jagung.
  4. Rumput (kadar protein >18%).
  5. Janggel jagung.
  6. Pakan alternatif jerami fermentasi  dan daun jati

Keunggulan Kami

Gratis Ongkos Kirim

Jika Anda pesan untuk dipotong ditempat Anda, kami bebaskan ongkos kirim ke wilayah Jakarta, Jawa Barat dan Banten walaupun hanya pesan 1 ekor sapi.

Menerima Komplain

Jika terjadi masalah pada hewan kami siap menerima komplain dan bahkan dengan kondisi tertentu kami siap menggantinya. Kami akan berusaha memberikan yang terbaik.

Jaminan Kesehatan

Kami sangat memperhatikan kesehatan hewan ternak kami. Jaminan kesehatan diberikan oleh Dinas Kesehatan Hewan Indramayu, Jawa Barat.

Timbangan Bobot Real

Bobot hewan akan kami timbang dan videokan agar terdokumentasi dan bisa disaksikan oleh pembeli. Sehingga hewan yang Anda beli sesuai dengan bobot yang Anda Inginkan

Logo Latansa Farm

Latansa Farm

Mitra bisnis penyedia hewan ternak Sapi dan Domba.

Produk dan Layanan

Penyediaan Hewan Ternak Potong

Penyediaan Hewan Qurban

Pengembangbiakan Hewan Ternak

Hubungi Kami

+6282120116402

Blok Ciselang,Ds. Cikawung, Kec. Terisi, Kab. Indramayu, Jawa Barat, Indonesia

Copyright © 2025 Latansafarm. All Rights Reserved.